Panduan Cara Menambahkan Master Data Gudang Produk

Master data gudang dalam Inovasy Apps mencakup informasi penting tentang lokasi fisik di mana barang disimpan yang dikelola dalam sistem. Ini termasuk nama gudang, lokasi, deskripsi, dan atribut lainnya yang berkaitan dengan penyimpanan barang. Fungsinya adalah untuk memungkinkan pengelolaan inventaris yang efisien dan terorganisir.

Dengan menggunakan master data gudang, admin dapat dengan mudah melacak dan mengelola stok barang, melakukan transfer stok antar gudang jika diperlukan, serta memonitor pergerakan barang secara akurat. Dengan kata lain, master data gudang membantu menciptakan sistem yang terstruktur dan teratur dalam manajemen inventaris, yang merupakan aspek kunci dari operasional bisnis yang sukses dalam Inovasy Apps.

Berikut langkah-langkah menambahkan Gudang Produk baru di sistem Inovasy Apps:

Langkah 1:

Login ke Inovasy Apps

Langkah 2:

Akses Menu Produk

Langkah 3:

Pilih Opsi Gudang


Langkah 4:

Tambahkan Merek Produk Baru


Langkah 5:

Isi Detail Merek Produk


Langkah 6:

Simpan Data Merek Produk


Hasil :

Verifikasi Penyimpanan


Pengechekan:

Melihat Detail Merek Produk


Terima kasih telah mengikuti panduan ini. Kami berharap tutorial ini membantu Anda dalam menambahkan data gudang baru di sistem Inovasy Apps. Jika Anda mengalami kesulitan atau memiliki pertanyaan, jangan ragu untuk menghubungi tim dukungan Inovasy Apps.

Selamat bekerja dengan Inovasy Apps, dan semoga bisnis Anda semakin berkembang dengan fitur-fitur yang kami sediakan.

Terima kasih dan sampai jumpa di tutorial berikutnya!

Daftar Isi